Pages

"Wahai Tuhan kami, anugerahkan kepada kami pasangan-pasangan dan zuriat keturunan kami, perkara-perkara yang menyukakan hati melihatnya, dan jadikanlah kami imam / ikutan bagi orang-orang yang bertaqwa. Ya Allah.... Jadikanlah pasangan kami... Pembantu kami dalam melakukan ketaatan kepada-Mu... Kekalkanlah kasih sayang kami hingga ke syurga-Mu... Tunjukilah kami jalan keluar .... Terhadap masalah-masalah yang kami hadapi ....

Hanya kepadaMu tempat kami mengadu ... Engkau Maha Berkuasa membuka hati-hati manusia... Jadikanlah anak-anak kami zuriat yang soleh... Lembutkanlah hati-hati mereka ... Masukkanlah Nuur HidayahMu ke dalam hati mereka... Ya Allah , Ampunilah dosa kami di atas kelalaian kami dalam mendidik mereka mengenali-Mu... Jauhkanlah mereka daripada pengaruh-pengaruh... Yang merosakkan akhlak dan aqidah mereka... Jauhkanlah mereka daripada kawan-kawan yang jahat ... Kurniakanlah kami kekuatan untuk terus menasihati dan mendoakan mereka ... Jadikanlah mereka zuriat yang sentiasa menunaikan solat ... Jadikanlah mereka zuriat yang sentiasa ringan melakukan ketaatan kepada-Mu ... Jadikanlah mereka zuriat yang sentiasa mendoakan kami ketika kami berada di dalam kubur...."

aurat

aurat

Wednesday, May 29, 2013

Al-Qur'an Dan Facebook Mana Yang Lebih Sering Kita Buka / Kita Baca?

Allah Ta'ala berfirman (yang artinya) : " DAN RASUL (MUHAMMAD) BERKATA : " WAHAI TUHANKU! SESUNGGUHNYA KAUMKU TELAH MENJADIKAN AL-QUR'AN INI DITINGGALKAN (DIABAIKAN) ". (Surah Al-Furqan ayat 30)

Sayyiduna Abdullah bin Abbas radhiyallahu 'ahuma berkata : " Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda (yang artinya) : " SESUNGGUHNYA ORANG YANG DI DALAM RONGGA MULUTNYA TIDAK ADA SEDIKITPUN DARI AL-QUR'AN ADALAH SEPERTI RUMAH YANG ROBOH ". (Sunan At-Tirmidzi, Kitabu Tsawabil Qur'an hadits no. 2914).

Sayyiduna Abdullah bin Mas'ud radhiyallahu 'anhu berkata : " Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda (yang artinya) : " SESIAPA YANG MEMBACA SATU HURUF DARI AL-QUR'AN MAKA IA MENDAPATKAN SATU KEBAIKAN (PAHALA) DAN KEBAIKAN ITU DIGANJAR 10 KALI LIPAT. AKU TIDAK MENGATAKAN " ALIF LAAM MIIM " ITU SATU HURUF, TETAPI ALIF ADALAH SATU HURUF, LAAM SATU HURUF DAN MIIM SATU HURUF ". (Sunan At-Tirmidzi, Kitabu Tsawabil Qur'an, Babu Ma Ja a Fiman Qara a Harfan Minal Qur'an Ma Lahu Minal Ajri hadits no. 2912).

Sayyiduna Abu Umamah Al-Bahili radhiyallahu 'anhu berkata : " Saya telah mendengar Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda (yang artinya) : " BACALAH AL-QUR'AN! KARENA SESUNGGUHNYA IA (AL-QUR'AN) AKAN DATANG DI HARI KIAMAT SEBAGAI SYAFA'AT (PENOLONG) KEPADA SHAHIBNYA (ORANG YANG MENGAJAR AL-QUR'AN, ORANG YANG BELAJAR AL-QUR'AN DAN ORANG YANG MEMBACANYA )". (Shahih Muslim, Kitabu Sholatil Musafirin, Babu Man Yaqumu Bil Qur'an wa Ta'limih hadits no. 817).

No comments:

Post a Comment

Translate

Muhasabah Diri Sebelum Tidur

"Sabda Rasulullah :"Barangsiapa memaafkan kesalahan saudaranya yang Islam, Allah akan mengampuni dosa-dosanya pada hari Kiamat..."
(Hadis Riwayat Ibn Hibban)

بِاسْمِكَ اللّهُمَّ أَحْيَاوَأَمُوتُ
Bismikallahumah Ahya Wa'amut...